ICE Lakukan MoU dengan UIN Imam Bonjol Padang Terkait Pelatihan AI

ICE Lakukan MoU dengan UIN Imam Bonjol Padang Terkait Pelatihan AI

Padang,- Universitas Islam Negeri Imam Bonjol Padang kembali menunjukkan komitmennya dalam memperluas jejaring internasional dengan menandatangani nota kesepahaman (MoU) bersama International Creatives Exchange (ICE) pada Jumat (23/05/2025). Penandatanganan ini menjadi tonggak awal kerja sama strategis antara UIN Imam Bonjol Padang dengan lembaga internasional yang bergerak di bidang kreatif dan inovatif tersebut. Rektor UIN Imam Bonjol […]

Ayo Menelusuri